Rumus Mikroskop Untuk Perbesaran Benda

Ketika Anda mengamati suatu benda kecil dengan mikroskop misalnya protozoa atau jaringan pada tumbuhan, mungkin Anda ingin mengetahui berapa ukuran sebenarnya, bukan? Ternyata, hasil pengamatan menunjukkan ukuran sekitar 1 hingga 2 cm. Tentu saja, benda atau objek tersebut memiliki ukuran asli yang sangat kecil. Untuk mengetahui estimasi ukuran asli dan perbesaran, Anda perlu mempelajari rumus … Baca Selengkapnya

Prinsip Kerja Transformator Step Up dan Step Down

Setiap rumah pasti terdapat aliran listrik untuk menjadi daya bagi beberapa peralatan yang ada di dalamnya dengan transformator sebagai penghantarnya. Akan tetapi pernahkan Anda berpikir bahwa prinsip kerja transformator step up dan step down itu tidaklah sama?. Jika iya mungkin sebagai orang yang tidak pernah berhubungan langsung dengan media ini akan terasa asing. Untuk sebab … Baca Selengkapnya

Pengertian Administrasi Menurut Prajudi Atmosudirdjo

Ilmu administrasi sangat diperlukan untuk menjalankan sebuah instansi pemerintahan atau perusahaan untuk menunjang suatu proses pelaksanaan kegiatan. Apabila didalam suatu instansi pengelolaan administrasinya baik maka instansi tersebut akan berjalan dengan baik pula. Oleh karena itu, salah satu faktor untuk mencapai kesuksesan dari sebuah instansi ditentuntukan oleh administrasinya. Pengertian administrasi secara umum dapat dibedakan menjadi dua … Baca Selengkapnya